Cara Membuat Fermentasi Azolla Microphylla Sebagai Pakan Alternatif Ikan Penuh Protein

Cara membuat fermentasi azolla microphylla  sebagai pakan alternatif Ikan yang penuh protein :
bahan - bahan yang dibutuhkan untuk membuat fermentasi azolla adalah :
.
azolla microphylla segar
Dedak / Bekatul
Tepung Ikan
Probiotik BIOCATFISH / EM4 / E-mol (anda juga bisa membuat EM4 sendiri dengan mudah )


Manfaat Azolla Microphylla 
Cara budidaya / cara mengembangkan Azolla Microphylla
Video Azolla Microphylla

Cara membuat  fermentasi azolla microphylla
Pertama kita Timbang azolla microphilla yang  segar, kemudian dedak atau bekatul di tambah dengan tepung ikan dengan perbandingan 70% azolla microphylla  : 20% Bekatul atau dedak : 10% tepung ikan. Langkah Selanjutnya adalah dengan mencampur dan mengaduk bahan bahan tersebut  hingga homogen. Tambahkan probiotik BIOCATFISH sebanyak 100 ml untuk 1kg bahan yang sudah dicampur tadi Masukan campuran tersebut ke dalam plastik atau karung yang kedap air, kemudian ikat sampai rapat. Kemudian kantong tersebut ditutup dengan rapat (anaerob). dibiarkan hingga masa fermentasi selama 3-4 hari. bongkar campuran azolla microphilla dan dedak hasil fermentasi. Selanjutnya hasil fermentasi tadi bisa  langsung diberikan pada ikan sebagai sumber protein.

Bagi yang membutuhkan bibit azolla Microphilla dapat menghubungi :
Syaiful 08562571577 (magelang)

Harga : Rp.70.000/kg (belum  termasuk ongkir)
Jual BIOCATFISH per 100 ml  Rp. 33.000 ( belum termasuk ongkir)









Share on Google Plus

About anam

    Blogger Comment
    Facebook Comment